BANDAR LAMPUNG, PL– Kepala Perpustakaan Nasional Syarif Bando, Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay, Rektor Universitas Teknokrat Indonesia dan Bunda Literasi Lampung Riana Sari Arinal duduk bersama dalam acara Talk Show di Swiss Bell Hotel, Selasa (15/6).
Talk Show tersebut terlaksana dalam rangka penyelenggaraan Peningkatan Indeks Literasi Masyarakat di Provinsi Lampung dan Pengukuhan Bunda Literasi Kabupaten/Kota di Provinsi Lampung serta PenandaTanganan Nota Kesepakatan Perpustakaan Nasional RI dengan Pemerintah Provinsi Lampung dan Perguruan Tinggi di Provinsi Lampung Tahun 2021.
(PL 03)